Donat Indomie Viral #BikinRamadhanBerkesan #Day12.
Kamu bisa memasak Donat Indomie Viral #BikinRamadhanBerkesan #Day12 memakai 12 bahan dan 13 langkah. Berikut ini cara membuat Donat Indomie Viral #BikinRamadhanBerkesan #Day12.
Bahan-bahan untuk membuat Donat Indomie Viral #BikinRamadhanBerkesan #Day12
- Siapkan 1 bungkus Indomie goreng.
- Siapkan 1 butir telur ayam.
- Sediakan 1 lembar smoked beef (potong dadu).
- Sediakan 1 batang daun bawang (potong2).
- Kamu perlu 3 biji cabe rawit (potong serong).
- Siapkan Secukupnya lada.
- Siapkan Secukupnya garam.
- Kamu perlu Minyak goreng.
- Bahan pelapis :.
- 1 butir telur ayam.
- Sediakan 4 sdm terigu serbaguna/tepung bumbu.
- 5 sdm breadcrumb/tepung roti.
Instruksi membuat Donat Indomie Viral #BikinRamadhanBerkesan #Day12
- Buka bungkus Indomie, pisahkan bumbu dan mie.
- Rebus mie setengah matang tiriskan (kenapa setengah matang, cz nanti dikukus juga jadi biar ga lembek mbletrek gitu lhoo pas dimakan, hehe).
- Siapkan wadah, masukkan mie setengah matang, tuang bumbu Indomie, tambah daun bawang, cabe rawit, smoked beef, kocokan telur,bumbui lada dan garam (cz menurut ku kurang gurih jika dibalut dg telur dan dikukus, makanya ku tambahi lada dan garam), aduk rata.
- Tuang adonan mie ke loyang chiffon kecil/cetakan donat, atau bila tidak punya bisa pakai mangkok yg bawahnya datar lalu tengahnya pake aqua gelas/botol yg dipotong, lalu dibentuk menyerupai donat, kalo adonannya nyisa gpp ikutan dikukus aja pake cetakan kecil bisa kok.
- Kukus adonan pada kukusan yg telah dipanaskan, kukus kurleb 15-20 menit/sampai matang, tutup panci kukusan dilapisi kain yaa supaya airnya tidak jatuh ke adonan.
- Setelah matang, dinginkan, dan keluarkan dari cetakan.
- Siapkan bahan pelapisnya.
- Balur adonan donat mie ke dalam terigu, lalu kocokan telur, lalu tepung roti.
- Goreng dalam minyak panas, minyaknya harus banyak yaaa, supaya matang sempurna, goreng tidak perlu lama2 cz dalamnya sudah dikukus.
- Setelah matang, angkat, tiriskan.
- Sajikan dengan saus tomat/saus sambal.
- Enak lhoo, yuukk cobain...
- Semoga bermanfaat ❤❤❤.
Demikian cara memasak Donat Indomie Viral #BikinRamadhanBerkesan #Day12. Jika kamu punya menu masakan lain yang lezat, silakan kirimkan resep kalian ya, dan komentar di bawah jika resep masakannya kamu suka.